Sejumlah mahasiswa sering dihadapi dengan masalah dalam memilih jurusan kuliah, mana yang tepat untuk mereka. Nah, berikut ini langkah yang bisa diambil agar nantinya mereka tidak menyesal dalam memilih jurusan di perkuliahan.
1. Jangan terlalu cepat memilih
Sebelum memilih jurusan yang tepat, cobalah untuk memiliki sejumlah alternatif pilihan jurusan. Sebelum akhirnya kamu memutuskan untuk memilihnya.
2. Jurusanmu belum tentu menjadi pekerjaanmu kelak
Pilihlah jurusan yang kamu sukai, bukan memikirkan gelar sesuai dengan jabatan apa yang ingin kamu dapatkan usai lulus nanti. Demikian seperti dikutip dari USA Today, Sabtu (4/7/2015).
3. Pilihlah lebih dari satu jurusan
Mungkin salah satu hal yang peling penting adalah mengingat bahwa kamu tidak harus terfokus pada satu jurusan saja. Jadi pastikan kamu memiliki beberapa pilihan jurusan lebih dari satu.
sumber : http://news.okezone.com/read/2015/07/03/65/1175655/cara-agar-tak-menyesal-memilih-jurusan-kuliah