Langsung ke konten utama

Tips Meyakinkan Pilihan dalam Berkarir


Setelah lulus kuliah, sebagian dari anda mungkin ada yang masih bingung dalam menentukan pilihan anda dalam berkarir. Memilih untuk menjalani suatu profesi memang bisa menjadi satu pilihan yang sulit.

Anda bisa saja mendaftar di suatu test rekrutmen suatu perusahaan, tetapi anda tidak ingin menyesal di kemudian hari. Karenanya, memilih pekerjaan yang tepat bagi anda harus dilakukan dengan hati-hati, yakinkan pilihan anda dalam berkarir dan jalani dengan gembira.

Jika anda mengalami kesulitan dan memilih jalan berkarir, berikut adalah beberapa tips meyakinkan pilihan karir anda.

1.  Dalam membangun karir, anda perlu menyadari satu hal bahwa tidak semua orang akan mendapatkan karir idaman mereka langsung setelah lulus kuliah.

Anda perlu menjalani beberapa pekerjaan yang akan menambah pengetahuan anda dan juga pengalaman. Anda tidak perlu khawatir karena semakin banyak pengalaman anda, semakin bessar peluang anda untuk membangun karir anda kedepannya.

2.  Sebagian orang mungkin akan keluar jalur dari bidang untuk membangun karir. Hal ini sebenarnya wajar asalkan anda mampu yakinkan pilihan anda untuk menempuh jalur yang berbeda dari bidang studi yang anda pelajari selama kuliah.

Hanya saja, anda akan belajar lebih banyak hal-hal baru dalam dunia kerja anda. Meskipun demikian, anda sebanrnya massih bisa mengejar karir anda karena pada dasarnya, semua orang akan mengalami hal-hal baru dalam karirnya. Hal ini sebenarnya juga wajar mengingat akan ada banyak hal baru yang akan anda pelajari.

3.  Untuk meyakinkan anda dalam menempuh karir yang baru, anda sebaiknya memulainya dengan terfokus pada pilihan yang sudah ada tetapkan. Jangan mudah tergoda dengan kesempatan kariryang lain. kesempatan lain mungkin akan menggoda anda untuk pindah.

Namun, jika anda tetap fokus pada pilihan anda, akan ada banyak ha yang bisa anda ddapatkan seperti keutamaan dalam berkarir dan juga rasa senang tanpa harus menyesali pilihan anda. Yakinkan pilihan anda sejak awal agar anda tidak mudah goyah dii tengah jalan.

4.  Membangun karir sejak dini sebanarnya akan jauh lebih baik dari pada anda berpindah-pindah karir. Anda sebaiknya terfokus pada satu bidang dan menguasainya sejak awal dari pada anda menjalani satu bidang dan berpindah pada bidang lain di hari berikutnya.

Hal ini tentu akan menylitkan anda dan juga akan menghambat perkembangan karir anda karena akan adal lebih banyak hal yang harus anda pelajari. Akan lebioh baik jika anda terfokus pada satu hal dan mendalaminya sehingga anda akan benar-benar menguasainya.

5.  Yakinkan pilihan dalam membangun karir memang bukan lah hal yang mudah. Anda harus melewati berbagai hal untuk sampai pada pilihan yang sesuai dengan kemampuan dan juga keninginan anda. Anda memang juga harus memilih pilihan yang sesuai dengan kemampuan, tetapi jika profesi yang anda pilih tidak sesuai, hal ini hanya akan menyulitkan anda.

Karenanya, anda perlu menambah keyakinan anda dengan melakukan pekerjaan sebaik-baiknya. Jangan pernah menganggap bahwa diri anda tidak mampu untuk melakukan suatu pekerjaan. Anda perlu meyakinkan diri anda bahwa anda bisa melakukannya dan anda akan sukses dalam bidang anda, apa pun itu.

Postingan populer dari blog ini

MANAJEMEN KOPERASI TENTANG POAC

POAC (PLANNING, ORGANIZING, ACTUATING AND CONTROLLING) Menurut The Contemporary Bussiness Dictionary, manajemen mempunyai dua makna, yaitu pertama, proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan perusahaan untuk mencapai sasaran tertentu; kedua, para pemimpin perusahaan. Fungsi-Fungsi Manajemen Koperasi Dari literatur dapat dibaca pengertian tentang manajemen yang satu berbeda dengan yang lain, namun intinya sama. Pada hakikatnya manajemen dapat disimpulkan sebagai suatu rangkaian tindakan sistematik untuk mengendalikan dan memanfaatka segala faktor sumber daya untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Maka ada dua unsur utama yang terdapat dalam pengertian manajemen, yaitu unsur pengendalian dan unsur pemanfaatan sumber daya. Fungsi-fungsi manajemen menurut George R. Terry (1964) adalah sebagai : Perencanaan (planning) Pengorganisasian (organizing) Pelaksanaan (actuating) Pengawasan (controlling). Keempat fungsi manajemen tersebut dirinci dan...

Pengertian Wirakoperasi dan ciri-cirinya

Wirakoperasi terdiri dari 2 kata, yaitu wirausaha dan koperasi dalam arti “usaha atau perilaku koperasi untuk mengembangkan diri” (Rofke, 1995). Ada pula yang mengartikan “kewirausahaan koperasi adalah suatu sikap mental positif dalam berusaha secara kooperatif dengan mengambil prakarsa inovatif secara keberanian mengambil resiko dan berpegangan teguh pada prinsip identitas koperasi dalam mewujudkan terpenuhinya kebutuhan nyata serta peningkatan kesejahteraan bersama” (Hendar dan Kusnandi dalam Ekonomi Koperasi, 1990). Pengertian wirausaha itu sendiri adalah terjemahan dari Entrepreneur yang berasal dari bahasa perancis yang artinya pengusaha, kemudian para ahli ekonomi mengaitkannya dengan beberapa sifat yaitu menurut (Gautillon, 1975). Kemudian (H Knight, 1921) dengan resiko ketidakpastian (uncertainty) oleh karena itu manusia tidak dapat melihat kemuka dengan sempurna (perfect foresight) kemungkinan memperoleh laba adalah karena resiko, ketidak tentuan ini k...

Tips Menghilang Bau Lemari Piring

Lemari memiliki banyak sekali manfaat. Mulai dari lemari pakaian, lemari untuk menyimpan benda-benda koleksi, lemari piring, lemari aksesoris, dan masih banyak lagi. Namun, terkadang kita juga harus dipusingkan dengan berbagai dengan bau-bauan yang ditimbulkan dalam lemari-lemari tersebut. Untuk lemari baju Anda pasti akan sangat mudah mengatasinya karena Anda dapat menggunakan pewangi khusus untuk lemari pakaian tetapi bagaimana jika lemari piring Anda yang mengeluarkan bau?Tidak mungkin juga jika Anda akan menggunakan pewangi lemari lainnya karena dapat membuat piring yang merupakan alat makan menjadi terkontaminasi. Karena itu berikut tips mudah menghilangkan bau lemari piring Anda. 1. Gunakan arang Gunakan arang yang sudah dihancurkan kasar dan tempatkan pada mangkok kecil kemudian letakkan dalam lemari karena ternyata arang dapat menghilangkan bau lemari piring Anda. 2. Gunakan kopi Hampir sama dengan menggunakan arang. Anda dapat menggunakan bubuk kopi yang Anda tempa...